Kamis, 09 Agustus 2018

Tak Tertarik Beli Rumah Ahmad Dhani, Bebi Romeo Malah Ceritakan Kisah Seram di Kediaman ...

TRIBUNSTYLE.COM - Keputusan Ahmad Dhani untuk terjun ke dunia politik nampaknya sudah bulat.

Suami Mulan Jameela ini akan maju menjadi calon legislatif dari partai Gerindra pada Pileg 2019 mendatang.

Dhani akan maju untuk dapil 1 Jawa Timur yang meliputi Sidoarjo dan Surabaya.

Keinginannya ini nampak serius terlihat dari beberapa keputusannya baru-baru ini.

Dhani mengganti namanya agar lebih familiar saat berkampanye.

Ia mengajukan permohonan merubah namanya menjadi Ahmad Dhani Prasetyo yang sebelumnya Dhani Ahmad Prasetyo di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. 

Selain itu, Dhani berencana menjual salah satu rumahnya untuk turut dalam kontes pemilu mendatang.

Meski tak diketahui secara tepat rumah mana yang dijual, Dhani mengatakan kalau rumah yang dijual berharga miliaran rupiah.

Menanggapi hal ini, sesama musisi Bebi Romeo mengaku tak tertarik ingin membeli rumah pentolan Dewa 19 ini.

Hal ini juga ia sampaikan bersama sang istri, Meisya Siregar.

Let's block ads! (Why?)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Incoming Search