Sabtu, 25 Maret 2017

Kisah Cinta dan Kesetiaan Istri terhadap Suami yang Kehilangan Kaki karena Perang

WARTA KOTA, PALMERAH -- Suaminya merupakan veteran perang yang diamputasi kedua kakinya karena menginjak peledak, ketika mengikuti perang di Afghanistan.

Namanya adalah Jesse Cottle.

Di beberapa lokasi di mana kedua kaki buatannya tidak bisa melangkah, maka Jesse selalu digendong oleh istrinya, Kerry Cottle.

Kisah cinta mereka memang tidak seperti kisah cinta biasa.

Dengan segala kekurangannya, Jesse dan Kerry kemudian menjalin kisah cinta yang tak biasa.

Jesse Cottle adalah seorang Marinir berusia 28 tahun, ia kehilangan kedua kakinya pada tahun 2009 ketika ia menginjak sebuah Improvised explosive device (IED) alat peledak, saat ia bertugas di Afghanistan.

Kerry Cottle dan suaminya, Jesse Cottle.
Kerry Cottle dan suaminya, Jesse Cottle. (Bollywoodshadis)
Kerry Cottle dan suaminya, Jesse Cottle.
Kerry Cottle dan suaminya, Jesse Cottle. (Huffington Post)

Let's block ads! (Why?)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Incoming Search