Kamis, 29 Juni 2017

Kisah Menyentuh Jenazah Bocah Yang Disemayamkan Di Atas Kasur Baru, Ini Alasannya

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, - Tak ada yang bisa menghalangi maut jika Tuhan sudah berkehendak.

Tak hanya orang tua yang sudah sakit-sakitan, anak balita pun bisa dipanggil atas izinnya.

Seorang ibu hanya bisa pasrah meratapi kepergian anak lelaki yang sangat dicintainya.

Ia memposting foto yang sangat menyayat hati netizen.

Dilansir dari Tribun Bogor, Foto itu diposting oleh akun Instagram @mariasurani1109, Rabu (28/6/2017).

Tampak dalam foto itu, jenazah balita berusia hampir tiga tahun itu disemayamkan di atas kasur yang masih ditutupi plastik.

Tubuhnya dibalut kain jarik cokelat dan di kepalanya ada frame fotonya saat masih bayi.

Lalu di samping tubuhnya ada kertas bertuliskan namanya.

Jenazah balita laki-laki itu bernama Khaleef Atthoriq (Thor), lahir 9 Agustus 2014.

Ia sengaja disemayamkan di atas kasur tersebut.

Let's block ads! (Why?)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Incoming Search