Senin, 14 Mei 2018

Kisah Masa Lalu Dena Rachman, Mantan Artis Cilik Yang Kini Jadi Transgender Karena Merasa ...

TRIBUN-BALI.COM -  Dena Rachma atau artis dengan nama asli Renaldy Denada Rachman menjadi sosok kontroversi sejak ia memutuskan menjadi seorang transgender.

Keputusannya untuk jadi transgender ini bukan tanpa sebab.

Dena sudah merasa terjebak dalam tubuh yang salah sejak ia masih kanak-kanak.

Bukan bola dan robot, mainan Dena sejak kecil justru lebih sering dengan boneka dan merias diri seperti halnya yang dilakukan anak perempuan.

Setelah gejolak batin yang ia alami bertahun-tahun, Dena pun akhirnya memutuskan untuk selalu tampil seperti wanita.

Namun hingga kini ia diketahui masih belum mengubah kelaminnya.

Keputusannya untuk menjadi seorang transgender Dena akui pernah ditentang oleh kedua orang tuanya.

Bahkan hubungannya dengan keluarga besar sempat kaku dan pada awalnya ia selalu absen di setiap acara keluarga.

Namun lambat laut, keluarga termasuk orang tua nya mulai menerima keputusan Dena itu.

denarachman
instagram.com/denarachman

"Mereka awalnya shock sih, tapi di sisi lain ini sesuatu yang akhirnya terjadi juga setelah ditunggu-tunggu.

Let's block ads! (Why?)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Incoming Search