Sabtu, 01 April 2017

Kisah Warga Banjarmasin yang Anaknya Sekolah di Taruna Nusantara

BANJARMASINPOST.CO.ID, MAGELANG - Nyonya Sari serius menonton siaran televisi ketika topik siaran pada Jumat (31/3/2017) siang itu soal SMA Taruna Nusantara di Magelang, Jawa Tengah.

Seorang siswa sekolah unggulan di bawah naungan Lembaga Perguruan Taman Taruna Nusantara (LPTTN) tewas. Dia diduga dibunuh.

Sari, yang merupakan warga Banjarmasin, menyimak berita tersebut karena putranya pernah sekolah di sana.

"Putra saya, Dika Pratama, angkatan 22. Sudah lama lulus dan sekarang sudah mau lulus IPDN," ungkap aparatur sipil negara (ASN) di Korem 101/Antasari itu.

Dia menjelaskan, dulu anaknya mendaftar ke SMA Taruna melalui Ajenrem dan lulus.

"Selama mengikuti pendidikan di sana.... (*)

Lengkapnya baca koran Banjarmasin Post edisi hari ini, Sabtu (1/4/2017).

Anda bisa juga mendapatkan berita-berita harian Banjarmasin Post dengan mengklik http://epaper.banjarmasinpost.co.id

Let's block ads! (Why?)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Incoming Search