Rabu, 15 Februari 2017

Kisah Wanita Jadikan Pria Penyelamat Nyawanya Sebagai Suami

MAKASSAR,TRIBUN-TIMUR.COM-Jodoh adalah rahasia tuhan. Jodoh tidak diketahui kapan datangnya dan kepada siapa ditambatkan. 

Seperti seorang wanita penyebar agama Yahudi asal Hungaria Edith Steiner yang menikahi pria penyelamat nyawanya, John Mackay. 

Kini mereka memasuki usia senja dan berdomisili di kota Dandee, Skotlandia. Edith berusia 92 tahun dan John berusia 96 tahun.

Membuktikan cintanya langgeng, mereka sudah lebih dari tujuh dekade setelah menikah pada 17 Juli 1946. 

Baca: Perusahaan Kondom Beli Perusahaan Produsen Susu Bayi, Netizen Khawatir

Pasangan suami istri Edith Steiner dan John Mackay
Pasangan suami istri Edith Steiner dan John Mackay (Dailymail.CO.UK)

Baca: Cincin Tersangkut di Kelamin Pria "Sibukkan" Pemadam Kebakaran

Eci, sapaan akrab Edith Steiner menikahi pria pujaan hati yang menyelamatkannya tepat sebelum menjalani hukuman mati di pusat pangkalan tentara Nazi, Auschwich-Birkenau, di Jerman pada perang dunia II sekitar tahun 1944.

Kisahnya bermula saat John yang merupakan tentara Skotlandia tim komando satu melarikan diri dan menyelamatkan 20 tahanan lainnya yang dalam perjalanan dari Polandia (pangkalan temtara Nazi lainnya) menuju ruang ekskusi mati gas beracun di Jerman. Termasuk di dalamnya Eci dan ibunya.

Saat itu, pria yang sebelumnya sempat menjalani hukuman di penjara tahanan perang dunia (Prisoner of War/POW camp) di Italia tersebut berhasil melaksanakan misi penyelamatan dengan cara menyamar jadi tentara Nazi. 

Edith Steiner dan John Mackay saat ini
Edith Steiner dan John Mackay saat ini (Dailymail.CO.UK)

Baca: Apes! 3 Kali Kecoa Masuk ke Kepala Pria 60 Tahun

Let's block ads! (Why?)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Incoming Search