
Laporan Wartawan Tribun Medan, Fatah Baginda Gorby
TRIBUN-MEDAN.COM, MEDAN - Kalam Wibowo (51) dulunya adalah seorang pemuda berperawakan keras dan hidup luntang lantung bak preman.
Untuk memenuhi kebutuhan hidup, ia pernah menjadi tukang gali kubur pada awal tahun 1990-an. Lalu ia menjadi asisten bilal mayit hingga sekarang menjadi bilal mayit.
Tak tanggung-tanggung ia telah menggeluti profesi tersebut 27 tahun lamanya.
Kepada Tribun-Medan. com (27/5/2017) ia menceritakan suka duka profesinya yang bikin bulu kuduk merinding.
Namun pengalaman itu ternyata menempanya menjadi seorang yang dewasa dan berpengetahuan luas.
Baca: Sedihnya! Warga Jalan Sutomo Ujung Berbuka Puasa Gelap-gelapan
Baca: BUKAN HOAX! Remaja Ini Tewas Kesetrum dari Ponsel yang Dicas Powerbank
"Di dalam profesi ini banyak pengalaman yang kemudian mendewasakan diri saya," ujarnya.
Pada awal tahun 1990-an, Kalam menjadi tukang gali kubur di Jalan Serdang. Sewaktu itu ia masih seorang yang beringas, dan memiliki perangai yang keras.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar