Jumat, 12 Januari 2018

Deretan Kisah Pilu Para Mantan di Pernikahan Sang Pujaan

Dream - Netizen dibuat heboh dengan video pernikahan yang diduga berlangsung di Sulawesi Selatan. Video tersebut memperlihatkan kejadian pilu kala seorang mempelai jatuh pingsan.

Dalam video yang diunggah akun Facebook Marwan Al Qawi, tampak seorang wanita sedang menyanyi di pesta pernikahan. Dia membawakan lagu khas Bugis berjudul Balo Lipa.

Tiba-tiba, seorang pria berbusana pengantin bergegas mendatangi wanita tersebut. Pria tersebut kemudian memeluk si wanita yang sedang bernyanyi.

(Baca: Mantan Nyanyi di Pernikahan, Mempelai Pria Pingsan)

Tak berselang lama, pria itu terlihat lemas dan terjatuh karena pingsan. Sejumlah orang langsung membopong tubuh si pengantin pria tersebut.

Pemilik akun menyertakan keterangan terkait video itu. Wanita itu diduga mantan kekasih si pengantin pria.

Kisah pilu di pernikahan ini bukan kali ini saja terjadi. Dalam catatan Dream, ada beberapa kisah serupa. Berikut deretan kisah pilu tersebut.

Let's block ads! (Why?)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Incoming Search