Sabtu, 19 Mei 2018

Kisah Kelam Mantan Polisi yang Jadi Teroris hingga Akhirnya Bertobat

TRIBUNMANADO.CO.ID - Aksi tindakan teror belakangan memang menjadi perhatian masyarakat.

Dalam waktu sepekan, serangan yang diduga dilakukan oleh teroris ke sejumlah daerah di Indonesia membuat sejumlah nyawa tewas dan puluhan orang luka-luka.

Bahkan, polisi saat ini sudah mengamankan sejumlah orang yang diduga teroris untuk dimintai keterangannya

Tak sedikit pula dari terduga teroris ini ditembak mati oleh tim densus 88 lantaran melakukan perlawanan.

Nah, seorang mantan teroris, Sofyan Tsauri yang saat ini sudah bertaubat dan menceritakan kisah kelamnya.

Sebelum menjadi bagian dari teroris, Sofyan Tsauri merupakan seorang anggota polisi aktif.

Lewat acara pagi-pagi pasti happy, Sofyan menceritakan apa yang ia alami saat bergabung menjadi anggota teroris pada Jumat (18/5/2018).

Dihari yang sama pula, videonya dibagiakan oleh chanel youtube Trans TV Official.

Sofyan meceritakan jika dirinya berasal dari keluarga polisi yang ikut terpapar ideologi seorang teroris bahkan hingga mendekam dipenjara.

Meski dirinya tinggal di asrama Brimob, namun ia mengakui jika dirinya terpapar paham yang salah.

Let's block ads! (Why?)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Incoming Search