Kamis, 22 Februari 2018

Novel Baswedan Pulang - Kisah Lengkap Teladan 'Si Buta' yang Bikin Merinding dan Menguras ...

SURYA.CO.ID - Prof Denny Indrayana, Guru Besar Hukum Tata Negara UGM yang juga menjadi Visiting Professor di Melbourne Law School dan Faculty of Arts University of Melbourne mengungkap masa-masa sulit Novel Baswedan selama sakit karena disiram air keras.

Melalui tulisannya yang diterbitkan di Kompas.com, mantan Juru Bicara Presiden Soesilo Bambang Yudhoyono itu mengungkapkan fakta.

Mungkin tak banyak yang tahu pengorbanan dan perjuangan penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Novel Baswedan, merelakan gajinya dipotong bahkan harus menjual rumah serta mobil untuk biayai keluarganya.

Seperti diketahui, Novel Baswedan, penyidik KPK pulang ke Indonesia, Kamis (22/2/2018).

Sebelumnya dia menjalani perawatan selama 10 bulan di Singapura karena kerusakan mata.

Wajah Novel Baswedan disiram air keras seusai menunaikan Salat Subuh berjamaah di Masjid Al Ikhsan, Jalan Deposito RT 003 RW 010, Kelapa Gading, Jakarta Utara, 11 April 2017.

Usai mendapat serangan, Novel Baswedan dilarikan ke Rumah Sakit Mitra Kelapa Gading, Jakarta Utara.

Sore harinya, Novel dirujuk ke Jakarta Eye Center.

Luka parah pada kedua mata Novel akibat siraman air keras ternyata tak cukup ditangani di Indonesia.

Pada 12 April 2017, dokter merujuk agar Novel mendapatkan perawatan mata di Singapura.

Let's block ads! (Why?)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Incoming Search