Senin, 25 Desember 2017

Kisah Menegangkan Melly Goeslaw di Killis Turki, Sempat tak Diizinkan Masuk, Akhirnya . . . .

TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Dua penyanyi sekaligus pencipta lagu yang menjadi duta kemanusiaan, Melly Goeslaw dan Opick, minggu lalu, nyaris tak diizinkan masuk ke Provinsi Kilis, Turki.

Lokasi tersebut dekat perbatasan dengan Suriah.

Baca: Pulang dari London, Anak Dhani dan Maia Unggah Video Lawas yang Bikin Sedih Netizen

Ketika itu, bersama rekan-rekan mereka dalam rombongan lembaga amal Qupro Indonesia, Melly dan Opick hendak menyerahkan bantuan untuk para pengungsi di sana.

"Terus, kami hampir enggak bisa masuk ke sana, karena memang enggak banyak yang bisa masuk ke sana."
 

Baca: Video Kaesang Pangarep Dicium Sosok Ini Beredar, Netizen Sampai Sebut Lembaga Terhormat

Melly bercerita bahwa mereka harus berbicara dengan tentara yang menjaga jalur masuk ke Kilis.

Beruntung, Melly dan kawan-kawan didampingi oleh Hayat Yolu.

Opick pun ikut memberi penjelasan perihal maksud kedatangan mereka.

Hayat Yolu merupakan lembaga swadaya masyarakat (LSM) yang membantu menampung bantuan-bantuan atau menfasilitasi LSM-LSM lain dari seluruh dunia untuk para pengungsi Palestina.

Let's block ads! (Why?)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Incoming Search