Rabu, 19 Juli 2017

Kisah 3 WNI Habiskan Uang Gabung ISIS Biar Masuk Surga, sudah Bergabung Ngaku Dibohongi

BANGKAPOS.COM, AS -  Organisasi radikal ISIS memang diakui hebat untuk urusan menarik anggota baru.

Meski aksi mereka sangat kejam, tapi nyatanya mereka tak pernah berhenti mendatangkan anggota baru.

Ada iming-iming menarik, yang dijanjikan ISIS kepada anggota baru.

Tapi, benarkah semua iming-iming itu benar?

Nah, untuk mengetahui hal itu, CNN melakukan investigasi ke sejumlah wanita yang pernah bergabung dengan ISIS.

Hasilnya?

Hampir semua wanita yang ditemui CNN merasa kecele dan kecewa telah bergabung dengan ISIS.

Dari beberapa wanita yang diwawancarai itu, ada 3 wanita kakak adik asal Indonesia.

Mereka adalah Rahma, Fina, and Noor.

Ketiganya mengatakan, meski sudah bergabung dengan ISIS, tapi mereka belum menikahi para militan ISIS.

Let's block ads! (Why?)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Incoming Search